15+ Rekomendasi Wedding Organizer di Pekanbaru Terbaik 2021

Rekomendasi Wedding Organizer Pekanbaru kali ini kami berikan informasinya untuk rekan – rekan yang masih bingung mencari rekomendasi terbaik untuk pernikahan kamu.

Ada banyak sekali penyedia jasa wedding organizer di Pekanbaru yang patut rekan – rekan dapatkan informasinya. Tetapi, kali ini izinkan kami dari Website Riau memberikan beberapa informasi saja yang benar – benar kami rekomendasikan.

Pernikahan merupakan sebuah perhelatan yang sakral, karena itu pastinya sang pengantin menginginkan hal yang paling berkesan pada pernikahannya. Untuk itu, tentunya membuat pernikahan yang wah sekali seumur hidup adalah dambaan tiap pasangan.

Semua itu tidak akan pernah terwujud ketika kamu salah memilih wedding organizer yang tidak dapat mewujudkan keinginan kamu. Jadi, janganlah salah pilih penyedia jasa wo pernikahan di Pekanbaru sehingga pernikahan kamu terasa gagal.

Berikut informasi rekomendasi WO terbaik di Pekanbaru yang bisa kamu dapatkan informasinya.

Rekomendasi Wedding Organizer Pekanbaru Berkualitas

Istana Wedding Organizer

Yang pertama dapat kami rekomendasikan adalah penyedia WO dari Istana Wedding Organizer. Ini merupakan WO pernikahan sahabat dari Website Riau sendiri. Mungkin belum banyak yang mengenalnya, tetapi untuk hasilnya bisa diadu dengan penyedia WO yang lainnya. Bagi kamu yang ingin menggunakan WO dari Istana Wedding Organizer, silahkan lihat informasi detailnya di bawah ini.

Nama Usaha Istana Wedding Organizer
Alamat Jl. Pelita, Perumahan Wanagriya, Blok F.25, Kel. Sidomulyo Barat, Kec. Tampan, Pekanbaru
Telepon +62 851-5893-4995
Website https://istanawedding.com

Silahkan kontak tim dari Istana Wedding Organizer Pekanbaru bagi rekan – rekan yang ingin menggunakan jasa mereka. Silahkan klik tombol chat di bawah ini untuk memulai obrolan dan mendapatkan informasi lebih detailnya.

Markem Wedding

Yang kedua kami rekomendasikan adalah Markem Wedding. Ini merupakan salah satu wedding organizer di Pekanbaru yang paling populer. Sudah banyak pernikahan – pernikahan mewah yang mereka handel.

Berikut informasi lengkap dari Markem Wedding.

Nama Usaha Markem Wedding
Alamat Padang Terubuk, Senapelan, Pekanbaru City, Riau 28155, Indonésia
Telepon +62 822-8548-8488
Instagram @markemwedding

SoDea Organizer

Selanjutnya ada SoDea Organizer yang kami rekomendasikan. Wedding Organizer ini sudah banyak  handel pernikahan – pernikahan yang ada di Pekanbaru dan sekitarnya.

Dibawah ini informasi detail dari SoDea Organizer.

Nama Usaha SoDea Organizer
Alamat
Telepon 0812 6888 9159
Instagram @sodeaorganizer

ISORA Wedding Organizer

Selanjutnya ada penyedia layanan WO pernikahan ISORA Wedding Organizer. Salah satu WO yang berlokasi di Jl. Garuda, Tengkerang Tengah, Kec. Marpoyan Damai ini bisa kamu jadikan salah satu pilihan terbaik untuk pernikahan kamu.

Berikut informasi lengkap dari ISORA Wedding Organizer.

Nama Usaha ISORA Wedding Organizer
Alamat Jl. Garuda, Tengkerang Tengah, Kec. Marpoyan Damai, Kota Pekanbaru, Riau 28125, Indonésia
Telepon 0823 8846 3360 / 0823 8884 8400
Instagram @isorawedding

Frans Wedding Planner

Ada juga Frans Wedding Planner yang bisa kamu jadikan sebagai rekomendasi terbaik untuk menjadikan pernikahan kamu sebagai pernikahan yang tak pernah terlupakan. Nah, bagi kamu yang ingin menggunakan layan dari Frans Wedding silahkan cek informas detail di bawah ini.

Nama Usaha Frans Wedding Planner
Alamat Jl. Srikandi Gg. Pribadi
Telepon 0821 6952 9318 / 0812 7670 9811
Instagram

Sumayyah Wedding Organizer Pekanbaru

Wedding Organizer di Pekanbaru selanjutnya yang dapat kamu gunakan dan kami rekomendasikan adalah Sumayyah Wedding Organizer. Salah satu WO yang berlokasi di Tampan, Pekanbaru ini cocok buat kamu yang dari sekitaran Panam, Pekanbaru.

Berikut informasi detail dari Sumayyah Wedding Organizer.

Nama Usaha Sumayyah Wedding Organizer
Alamat Delima, Tampan, Pekanbaru City, Riau 28292, Indonésia
Telepon 0823 8900 6200
Instagram @sumayyah_wedding

Zakiyah Wedding Planner

Bagi kamu yang menginginkan konsep pernikahan Islami kamu dapat menggunakan layanan wedding organizer dari Zakiyah Wedding Planner. Konsep – konsep pernikahan Islami bisa kamu diskusikan dengan tim dari Zakiyah Wedding Planner.

Berikut informasi lengkap dari Zakiyah Wedding Planner.

Nama Usaha Zakiyah Wedding Planner
Alamat Jl. Balam Ujung No.27, Kp. Melayu, Kec. Sukajadi, Kota Pekanbaru, Riau 28122, Indonésia
Telepon +62 853-7526-6901
Instagram @zakiyah_wedding_planner

Sofia Wedding Planner

Menyusul selanjutnya ada Sofia Wedding Planner yang dapat kami rekomendasikan pada artikel ini. Dapatkan promo menarik dari sosial media mereka. Untuk itu silahkah follow dan dapatkan informasi detailnya disana.

Dibawah ini informasi detail dari Sofia Wedding Planner.

Nama Usaha Sofia Wedding Planner
Alamat
Telepon 0882-7111-5486
Instagram @sofiaweddingplanner

Dian Salon & Wedding Organizer

Selanjutnya ada Dian Salon & Wedding Organizer yang menjadi rekomendasi dari kami. Berbagai konsep pernikahan yang menarik bisa kamu dapatkan dari WO Pernikahan ini. Silahkan konsultasikan kepada mereka konsep pernikahan seperti apa yang kamu inginkan.

Berikut informasi detail dari Dian Salon & Wedding Organizer.

Nama Usaha Dian Salon & Wedding Organizer
Alamat Jl. Cendrawasih Kelurahan No.23, Tengkerang Tengah, Kec. Marpoyan Damai, Kota Pekanbaru, Riau 28128, Indonésia
Telepon +62 822-4841-7086
Website https://dian-salon-wedding-organizer.business.site

Rias Pesta

Ada juga Rias Pesta yang bisa kamu jadikan rekomendasi terbaik untuk pernikahan terbaik kamu pula. Penyedia jasa dan layanan yang berlokasi di Jalan Delima Pekanbaru ini bisa dan cocok sebagai rekomendasi kamu yang berlokasi di sekitarnya.

Dibawah ini informasi lengkap dari Rias Pesta.

Nama Usaha Rias Pesta
Alamat Jalan Delima, Gang Delima VII, No. 3 Kelurahan Delima Kecamatan Tampan, Delima, Kec. Payung Sekaki, Kota Pekanbaru, Riau 28291
Telepon +62 812-7603-1567
Instagram @riaspestapku

Nurbaya Wedding Organizer

Berikutnya menyusul Nurbaya Wedding Organizer yang kami rekomendasikan. Hubungi mereka untuk mendapatkan informasi detail mengenai konsep – konsep pernikahan seperti apa yang mereka tawarkan.

Dibawah ini informasi lengkap dari Nurbaya Wedding Organizer.

Nama Usaha Nurbaya Wedding Organizer
Alamat Jl. Cendrawasih, Tengkerang Tengah, Kec. Marpoyan Damai, Kota Pekanbaru, Kepulauan Riau 28282, Indonésia
Telepon +62 812-6827-7790
Website https://nurbaya-wedding-organizer-pekanbaru.business.site

Kharisma Wedding & Event Organizer

Untuk kamu yang berlokasi di seputaran Tengkerang Barat, kamu dapat menggunakan rekomendasi kami Kharisma Wedding & Event Organizer. Dapatkan informasi lengkap lainya dengan menghubungi nomor kontak dibawah ini.

Berikut informasi lengkap dari Kharisma Wedding & Event Organizer.

Nama Usaha Kharisma Wedding & Event Organizer
Alamat Kel, Jalan Bakti No. 17CD, Tengkerang Bar., Kec. Marpoyan Damai, Kota Pekanbaru, Riau 28289, Indonésia
Telepon +62 812-6880-3220
Website https://kharisma-wedding-event-organizer.business.site

Chelsea Wedding Pekanbaru

Berikutnya kamu bisa melihat penyedia jasa dan layanan wedding organizer dari Chelsea Wedding Pekanbaru. Penyedia jasa ini berlokasi di seputaran Simpang Tiga, Pekanbaru. Nah, bagi kamu yang berlokasi di seputaran itu bisa menggunakan penyedia layanan ini.

Dibawah ini informasi detail dari Chelsea Wedding Pekanbaru.

Nama Usaha Chelsea Wedding Pekanbaru
Alamat Jl. Kaharuddin Nst No.15000, Simpang Tiga, Kec. Bukit Raya, Kota Pekanbaru, Riau 28284, Indonésia
Telepon +62 813-7894-4460
Website http://chelseaweddingpekanbaru.com

Kuntum Wedding Pekanbaru

Selanjutnya yang dapat kami rekomendasikan penyedia jasa wo pernikahan di Pekanbaru adalah Kuntum Wedding Pekanbaru. Berikut merupakan rekomendasi bagi kamu yang berlokasi seputaran Panam, Pekanbaru.

Berikut detail informasi dari Kuntum Wedding Pekanbaru.

Nama Usaha Kuntum Wedding Pekanbaru
Alamat Perumahan Damai Langgeng, No.3, Sidomulyo Barat, Tampan, Pekanbaru City, Riau 28289, Indonésia
Telepon +62 813-7876-2003
Website https://kuntum-wedding-organizer.business.site

Global Wedding Organizer

Berikutnya yang dapat kami rekomendasikan adalah penyedia jasa dari Global Wedding Pekanbaru. Penyedia layanan ini berloaksi di Sukajadi, Pekanbaru. Untuk kamu yang berlokasi sekitaran Sukajadi dapat menggunakan penyedia jasa dan layanan wo pernikahan ini.

Berikut informasi detail dari Global Wedding Organizer.

Nama Usaha Global Wedding Organizer
Alamat Jl. Nuri No.3, Kp. Melayu, Kec. Sukajadi, Kota Pekanbaru, Riau 28122, Indonésia
Telepon +62 822-7466-3384
Website https://jasapernikahanpekanbaru.business.site

Satori Planner

Satori Planner merupakan salah satu penyedia wedding planner di Pekanbaru yang ada di dua lokasi yaitu Jakarta dan Pekanbaru. Buat rekan – rekan yang ingin menggunakan jasa dari Satori Planner bisa cek info detailnya dibawah ini.

Nama Usaha Satori Planner
Alamat
Telepon +62 823 8788 0000
Instagram @satori_planner

Amour Wedding Palnner & Organizer

Berikutnya ada Amour Wedding Planner & Organizer yang merupakan jasa wo yang berlokasi di Jambi dan Pekanbaru. So, buat kamu yang mau berkonsultasi dengan Amour Wedding Planner & Organizer bisa cek info detailnya dibawah ini.

Nama Usaha Amour Wedding Planner & Organizer
Alamat
Telepon 0811-745-1127
Instagram @amour_organizer

Amanah Wedding Organizer

Amanah Wedding Organizer merupakan rekomendasi selanjutnya yang bisa rekan – rekan gunakan jasa dan layanannya. Selain jasa wedding organizer, mereka juga melayani sewa tenda dan pelaminan di Pekanbaru.

Berikut informasi lengkap dari Amanah Wedding Organizer.

Nama Usaha Amanah Wedding Organizer
Alamat
Telepon 0812 7004 0003
Instagram @amanahwedding.decoration

Evi Wedding Organizer

Yang terakhir dapat kami rekomendasikan adalah Evi Wedding Organizer. Dapatkan informasi detail maupun konsep – konsep pernikahan yang mereka tawarkan kepada kamu melalui nomor kontak yang ada dibawah ini.

Nama Usaha Evi Wedding Organizer
Alamat
Telepon 0823 9026 6665
Instagram @eviweddingorganizer

Nah, bagaimana menurut kamu Rekomendasi Wedding Organizer di Pekanbaru yang kami informasi diatas? Semoga informasi diatas menjawab dan memberikan informasi terbaik bagi kamu yang butuh rekomendasi penyedia jasa wo pernikahan di Pekanbaru.

Arief Ramadhan

Arief Ramadhan merupakan Owner dari Website Riau, seorang Pakar SEO dan Digital Marketing di Pekanbaru.

Artikel Terkait

Leave a Comment