Pengobatan Khasiat Madu Untuk Kesehatan
Khasiat Madu Untuk Kesehatan – Siapa sih yang tak familiar dengan bahan makanan sejuta manfaat ini? Ya, madu merupakan salah satu makanan yang memiliki manfaat begitu baik, baik untuk kesehatan tubuh maupun untuk kecantikan kulit.
Tentu saja manfaat madu ini hanya akan didapat ketika Anda mengonsumsi madu murni asli. Benar sekali, manfaat madu murni memanglah begitu banyak dan lengkap. Seperti contohnya khasiat madu untuk ibu hamil dan kesehatan janinnya.
Nah untuk Anda yang penasaran dan ingin tahu lebih lengkap pengobatan khasiat madu untuk kesehatan, berikut ulasannya untuk Anda.
Isi Konten :
Meredakan batuk
Bagi orang tua yang memiliki balita, mungkin perawatan kesehatan mereka akan dilakukan dengan sangat hati-hati. Dimana orang tua tak bisa sembarangan memberikan obat ketika balita sedang sakit.
Seperti halnya ketika balita sedang batuk, maka tak semua obat bisa diberikan padanya. Nah untuk membantu penyembuhan batuk pada balita dengan lebih cepat Anda bisa menggunakan madu murni asli.
Berikanlah 2 sendok madu setiap sebelum tidur pada balita Anda, dengan begitu batuk yang diderita balita akan berangsur membaik. Dan untuk memaksimalkannya, pada pagi hari konsumsi lagi 1-2 sendok madu sebelum makan.
Baca juga : Menghilangkan Bau Badan
Mencegah diabetes
Meskipun memiliki rasa yang begitu manis, namun madu sangat aman dan baik untuk penderita diabetes. Dimana rasa manis pada madu asli tidak akan menaikkan kadar gula darah dan justru baik untuk menetralkan kadar gula darah.
Selain itu glukosa pada madu juga begitu cepat diolah oleh tubuh sehingga tak akan menyebabkan penumpukan glukosa pada tubuh.
Memperbaiki sistem imun
Beberapa penyakit sering kali muncul karena sistem kekebalan tubuh yang buruk, seperti flu, dan berbagai penyakit yang disebabkan virus lain. Untuk mencegah munculnya penyakit ini, tentu yang harus Anda lakukan adalah dengan memperbaiki sistem kekebalan tubuh atau sistem imun.
Nah untuk meningkatkan serta memperbaiki sistem kekebalan tubuh Anda bisa memperbanyak mengonsumsi madu asli. Ya, kandungan zat pada madu dipercaya mampu merangsang pembentukan sel imun seperti sel limfosi B dan T, sel natural killer dan lain sebagainya.
Menyembuhkan luka
Selain mampu memberikan penjagaan pada kesehatan melalui dalam, madu juga mampu menyembuhkan luka luar dengan begitu cepat dan efektif. Dimana madu memiliki kandungan antiseptik yang cukup tinggi sehingga sangat efektif untuk mencegah infeksi pada luka.
Selain itu madu juga memiliki kandungan antioksidan tinggi yang sangat efektif untuk menangkal bakteri penyebab infeksi dan bakteri yang akan memperparah luka Anda.
Baca juga : Manfaat Kulit Manggis
Menurunkan kolesterol
Bagi Anda penggemar makanan berlemak tinggi seperti olahan daging, persiapkan dengan resiko kolesterol yang meningkat drastis. Dimana makanan-makanan tersebut memiliki kandungan kolesterol yang begitu tinggi.
Meskipun begitu namun Anda tak perlu khawatir karena madu mampu mengatasi masalah tersebut. Dimana salah satu manfaat madu murni adalah untuk menurunkan kolesterol jahat pada tubuh Anda yang mampu menyebabkan penyumbatan pembuluh darah dan memicu munculnya berbagai penyakit berbahaya seperti jantung.
Meredakan demam
Salah satu penyakit yang paling sering muncul atau menyerang Anda adalah demam. Dimana demam akan muncul dengan beberapa gejala seperti suhu tubuh naik, badan terasa pegal-pegal, flu dan lain sebagainya.
Nah untuk mengatasi masalah ini Anda bisa mengonsumsi madu setiap pagi dan sore hari bersama air hangat. Selain itu, Anda juga bisa menambahkan air perasan jeruk nipis sebagai sumber vit C yang akan mengembalikan sistem imun dan kebugaran tubuh.
Selain berbagai khasiat madu untuk kesehatan di atas, madu juga memiliki beragam manfaat lain untuk kecantikan seperti untuk mengatasi masalah jerawat. Hanya saja untuk mendapatkan khasiat madu untuk jerawat ini Anda bukan harus mengonsumsi madu melainkan mengoleskan pada langsung pada wajah Anda.